Pak Andi membeli tv dengan harga Rp1.500.000,00, kemudian menjualnya dengan harga Rp1.200.000,00. dengan demikian, pak Andi mengalami…

Posted on

A. untung 20%
B. rugi 20%
C. untung 15%
D. rugi 15%
(tolong pakai cara)​

Pak Andi membeli tv dengan harga Rp1.500.000,00, kemudian menjualnya dengan harga Rp1.200.000,00. dengan demikian, pak Andi mengalami…

» Menghitung Rugi

Rugi = Harga beli – harga jual

= 1.500.000 – 1.200.000

= 300.000

» Menghitung Persentase Rugi (%r)

%r = frac{rugi}{harga : beli} times 100% \ = frac{300.000}{1.500.000} times 100% \ = 20%

Jadi jawabannya B

maaf bila ada kesalahan