Pak Hasani hendak membayarkan zakat semua anggota keluarganya ke masjid yang terdiri dari pak Hasani, kedua anaknya termasuk istri dan pembantunya,berapakah nilai uang yang harus disiapkan jika harga beras Rp.10.000/liter…

Posted on

a.Rp.125.000
b.Rp.100.000
c.Rp.50.000
d.Rp.175.000​

Pak Hasani hendak membayarkan zakat semua anggota keluarganya ke masjid yang terdiri dari pak Hasani, kedua anaknya termasuk istri dan pembantunya,berapakah nilai uang yang harus disiapkan jika harga beras Rp.10.000/liter…

Jawaban:

D. Rp 175.000

Penjelasan:

pak Hasani ingin zakat utk 5 org

Zakat utk 5 org = 17,5 Liter

jika harga perliter adalah 10.000

maka 10.000 × 17,5 = 175.000

jadi pak Hasani harus membayar

Rp 175.000..