kakak tolong bantu jawab ya
Pak Hendra digaji Rp360.000,00 selama 3 jam untuk memberikan pelatihan di tempat kursus. Waktu yang Pak Hendra gunakan untuk pelatihan jika beliau mendapatkan gaji Rp7.200.000,00 adalah …
Penjelasan dengan langkah-langkah:
Perbandingan adalah proses membandingkan nilai dari dua besaran sejenis.
Diketahui:
Misalkan waktu yang digunakan pelatihan jika mendapat gaji Rp.7.200.000 adalah X , maka
3 jam = Rp.360.000
x jam = Rp.7.200.000
kita gunakan konsep perbandingan senilai menentukan waktu yang di gunakan pak hendra memberikan pelatihan di tempat kursus jika mendapat gaji Rp.7.200.000.
Sehingga, waktu yang digunakan untuk pelatihan jika mendapat gaji Rp.7.200.000 adalah 60 jam
Jawaban:
³/x = 360.000 / 7.200.000.
360.000 x = 3 × 7.200.000
360.000 x = 21. 600.000
x = 21. 600.000 / 360.000 = 60 jam
semoga membantu anda untuk mendapatkan nilai yang bagus