Pak Irwan sedang mengukur jarak tiang bendera dan kantin dari lapang basket. Setelah diukur ternyata tiang bendera berada 5 meter disebelah kanan lapangan basket, sedangkan kantin berada 7 meter disebelah kiri tiang bendera. Rencananya, kantin akan diperbaiki dan dimundurkan sejauh 3 meter dari jarak semula. Berapa meter jarak kantin dari lapangan basket setelah diperbaiki?
15 Meter
Pembahasan
Pak Irwan sedang mengukur jarak tiang bendera dan kantin dari lapang basket. Setelah diukur ternyata tiang bendera berada 5 meter disebelah kanan lapangan basket, sedangkan kantin berada 7 meter disebelah kiri tiang bendera. Rencananya, kantin akan diperbaiki dan dimundurkan sejauh 3 meter dari jarak semula. Berapa meter jarak kantin dari lapangan basket setelah diperbaiki?
= 7 + 5 + 3
= 12 + 3
= 15 Meter
Jadi jarak kantin dari lapangan basket setelah diperbaiki Adalah 15 Meter