Pak Rizal menjual sepedanya dengan harga Rp 600.000,00. Sebelum menjual sepedanya, ia diberi aksesoris dengan harga Rp 100.000,00. Jika harga beli sepeda adalah Rp 400.000,00. Jadi persentase untungnya adalah ….
Penjelasan dengan langkah-langkah:
400.000+100.000=500.000(harga modal)
600.000-500.000=100.000(keuntungan)
100.000/500.000×100=20%(persentase)
semoga bermanfaat 🙂