pak soni adalah seorang pengusaha dengan penghasilan rp 50.000.000,00 per bulan.pak soni memiliki istri dan seorang anak hitunglah besarnya pph yang harus ditanggung oleh pak soni
50jt x 12 = 600jt
ptkp:
wp pribadi: 54jt
wp istri : 4,5jt
+anak : 4,5jt
total ptkp: 63jt.
pkp: 537jt.
pph pasal 17.
5% x 5ojt: 2,5jt.
15% x 200jt: 30jt
25% x 287jt: 71.750.000
pph pasal 21 setahun: 104.250.000
sebulan: 8.687.500