Pak Willy membeli 5 karung buah mangga dengan harga Rp500.000,00. Satu karung mangga berisi 20 kg. Jika keuntungan yang diperoleh Pak Willy adalah Rp200.000,00 maka harga jual mangga per kg adalah..

Posted on

Pak Willy membeli 5 karung buah mangga dengan harga Rp500.000,00. Satu karung mangga berisi 20 kg. Jika keuntungan yang diperoleh Pak Willy adalah Rp200.000,00 maka harga jual mangga per kg adalah..

✘ Diketahui:

5 karung = Rp 500.000

1 karung = 20 kg

Keuntungan = Rp 200.000

---------------

✘ Ditanya:

HJ?

---------------

✘ Jawab:

1 karung = 20 kg

5 karung = 20 × 5

5 karung = 100 kg

----------

HB = Rp 500.000

Keuntungan = Rp 200.000

HJ = HB + Keuntungan

HJ = 500.000 + 200.000

HJ = 700.000

----------

Harga/kg = HJ ÷ Total karung

Harga/kg = 700.000 ÷ 100

Harga/kg = Rp 7.000

----------

✘ Jadi, benar bahwa harga jual mangga per/kg adalah Rp 7.000