Pancasila sebagai dasar negara dan pandangan hidup bangsa Indonesia perlu dilakukan secara murni dan konsekuen. Konsekuensinya, seluruh warga negara Indonesia dalam kehidupan bermasyarakat, berbangsa, dan bernegara senantiasa mendasarkan pada Pancasila, terutama nilai-nilai yang terkandung di dalamnya. Tugas Saudara, pilihlah salah satu sila dari Pancasila dan bagaimanakah penerapan nilai-nilai yang terkandung dalam sila tersebut sesuai dengan bidang yang Saudara pelajari.
Sila pertama Ketuhanan Yang Maha Esa
penerapannya yaitu selalu taqwa kepada Tuhan Yang Maha Esa,saling mencintai dan menyayangi antar manusia,melakukan kebaikan,selalu berdoa kepada Tuhan agar diberikan petunjuk dan kelancaran
maaf jika salah