Panjang jembatan sebenarnya 17 meter.skala jembatan pada peta 1:200.berapa panjang jembatan pada peta?
Jawaban Terkonfirmasi
Panjang jembatan pada peta adalah sebesar 8.5 cm
Pembahasan
Diketahui:
panjang sebenarnya = 17 m = 1.700 cm
Skala = 1 : 200
Ditanya:
Panjang jembatan pada peta?
Dijawab:
Panjang pada peta = skala x panjang sebenarnya
Panjang pada peta = 1/200 x 1.700
Panjang pada peta = 1.700/200
Panjang pada peta = 8.5 cm
Jadi, panjang jembatan pada peta adalah 8.5 cm
Pelajari lebih lanjut
- Soal dan pembahasan mencari jarak pada peta brainly.co.id/tugas/9274556
- Cara mencari panjang pada peta brainly.co.id/tugas/15908165
————————–
Detil jawaban
Kelas: 7
Mapel: Matematika
Bab: Denah dan Skala
Kode: 7.2.5
Kata Kunci: Panjang jembatan, Skala, Panjang sebenarnya, Panjang pada peta