panjang sisi sejajar pada trapesium sama kaki adalah 30cm dan 50cm.Jika panjang kaki trapesium 26cm,maka luas trapesium adalah​

Posted on

panjang sisi sejajar pada trapesium sama kaki adalah 30cm dan 50cm.Jika panjang kaki trapesium 26cm,maka luas trapesium adalah​

Penjelasan dengan langkah-langkah:

tinggi trapesium

y² = 26² – ((50-30)/2)²

y² = 676 – 10²

y² = 676 – 100

y² = 576

y = 24 cm

luas trapesium

L = 1/2 (a + b)y

= 1/2 (30 + 50)24

= 40.24

= 960 cm²