Panjang sisi yang ditandai oleh huruf n pada gambar di bawah ini adalah

Posted on

Panjang sisi yang ditandai oleh huruf n pada gambar di bawah ini adalah

Panjang sisi yang ditandai oleh huruf n pada gambar di bawah ini adalah

Jawaban Terkonfirmasi

Jawab :  

√6 cm

Pembahasan dengan langkah-langkah :

Diketahui dari soal :

Diberikan sebuah segitiga siku – siku, sebut ABC, siku – siku di A (seperti pada gambar)

Panjang sisi alas = √3 cm

Besar ∠ B = 45°

Ditanya :  

Panjang sisi miring (n)

Jawab :  

Karena Besar ∠ B = 45° dan A siku – siku, maka Besar ∠ A = 90°

sehingga,

∠ A + ∠ B + ∠ C = 180°

90° + 45° + ∠ C = 180°

       135° + ∠ C = 180°

                   ∠ C = 180° – 135°

                   ∠ C = 45°

Akibatnya segitiga ABC adalah segitiga sama kaki, dengan panjang alas dan tinggi sama yaitu, tinggi = √3 cm

Sisi miring segitiga dapat dicari dengan dalil phytagoras, yaitu

sisi miring (n) = √(alas² + tinggi²) = √((√3)² + (√3)²) = √(3 + 3) = √6 cm

Kesimpulan :

Jadi, panjang sisi miring segitiga tersebut adalah n = √6 cm

Pelajari lebih lanjut :  

Materi tentang mencari panjang sisi miring segitiga siku – siku

brainly.co.id/tugas/6001399

brainly.co.id/tugas/21692277

Materi yang sama tentang mencari panjang sisi segitiga yang lain

brainly.co.id/tugas/11540026

Detil jawaban :

Kelas : 10 SMA

Mapel : Matematika

Bab : Trigonometri

Kode : 10.2.7

Kata Kunci : sin, cos , tan, sec, cosec,  cotan, segitiga, phytagoras, luas segitiga, keliling