Pedoman wawancara yang hanya memuat garis-garis besar dari sebuah pertanyaan adalah
Jawaban Terkonfirmasi
Pedoman wawancara yang hanya memuat garis-garis besar dari sebuah pertanyaan adalah wawanacra tidak berstruktur. Dalam wawancara ini, kreativitas pewawancara sangat diperlukan kerena hasil wawancara lebih banyak tergantung dari pewawancara sendiri. Jenis wawancara ini cocok untuk penelitian kasus.
Pelajari lebih lanjut Sosiologi kelas 10:
- Peralatan mekanis: brainly.co.id/tugas/20823009
- Observasi: brainly.co.id/tugas/20823003
- Jenis observasi: brainly.co.id/tugas/20823005
- Kelas: 10
- Mapel: Sosiologi
- Bab: pengumpulan data dalam penelitian
- Kode: 10.20.6