Pemilihan presiden dan wakil presiden dalam sidang PPKI pada 18 Agustus 1945 berlangsung mudah dan singkat karena … a. Hanya diikuti satu pasang calom presiden dan wakil presiden b. Pemilihan presiden dan wakil presiden dilakukan secara aklamasi c. Pemilihan presiden dan wakil presiden tidak dilakukan melalui pemilu d. Presiden dan wakil presiden akan dipilih langsung oleh seluruh anggota PPKI Dasar hukum pemilihan presiden dan wakil presiden sudah disepakati anggota PPKI

Posted on

Pemilihan presiden dan wakil presiden dalam sidang PPKI pada 18 Agustus 1945 berlangsung mudah dan singkat karena … a. Hanya diikuti satu pasang calom presiden dan wakil presiden b. Pemilihan presiden dan wakil presiden dilakukan secara aklamasi c. Pemilihan presiden dan wakil presiden tidak dilakukan melalui pemilu d. Presiden dan wakil presiden akan dipilih langsung oleh seluruh anggota PPKI Dasar hukum pemilihan presiden dan wakil presiden sudah disepakati anggota PPKI

Jawaban:

d.Presiden dan wakil presiden akan dipilih langsung oleh seluruh anggota PPKI Dasar hukum pemilihan presiden dan wakil presiden sudah disepakati anggota PPKI

maaf kalo salah:)

Jawaban:

B.) Pemilihan presiden dan wakil presiden dilakukan secara aklamasi

Penjelasan:

Memilih Ir Soekarno sebagai presiden dan Drs Mohammad Hatta sebagai wakil presiden. Pemilihan presiden dan wakil presiden dilakukan secara aklamasi atas usul dari Otto Iskandardinata.

MAAF KALAU JAWABANNYA SALAH, SALAM DAMAI