Pendukung doa rosario?? tolong plis
Doa Rosario merupakan salah satu doa dalam tradisi Gereja Katolik. Doa Rosario adalah doa renungan. Sambil mendaraskan doa salam Maria berulang-ulang (10 kali) para pendoa merenungkan salah satu misteri yang dirangkai dalam rosario. Doa Rosario adalah ringkasan Injil dan doa kristologis. terdiri dari Tanda Salib, Syahadat Para Rasul, Bapa Kami, Salam Maria, kemuliaan, terpujilah, Doa Fatima.
Hanya yang saya tahu tentang doa rosario dalam agama Katolik, karena temanku ada yang beragama katolik, saya memahami pengajaranya.