Penerapan tekanan osmotik terdapat pada peristiwa
Jawaban:
Penerapan tekanan osmotik dapat dijumpai pada pemrosesan air tawar menjadi air laut, peristiwa naiknya air tanah melalui akar ke seluruh bagian tanaman, penggunaan garam untuk membunuh lintah, penggunaan cairan tetes mata, penggunaan garam dapur untuk mengawetkan makanan, dan proses yang terjadi di dalam dialisator
Penjelasan:
sem9ag beehina dan bermanfaat bagi yg membutuhkan