Pengakuan akan kemerdekaan suatu negara, oleh negara lain ada dua. sebutkan dan jelaskan masing-masing
Jawaban:
1. pengakuan de jure, adalah pengakuan tingkat tertinggi karena diberikan menurut negara yang mengakui terhadap negara atau pemerintahan baru secara formal sudah memenuhi syarat yang ditentukan hukum internasional
2. pengakuan de facto,,yaitu pengakuan yang diberikan oleh suatu negara semata mata didasarkan bahwa pemerintah tersebut secara nyata berkuasa di wilayahnya