Pengertian eka prasetya pancasila

Posted on

Pengertian eka prasetya pancasila

Eka Prasetia berarti tekad dan janji untuk meng­amalkan dan mewujudkan dan mengamalkan Panca­sila dalam kehidupan sehari-hariPanca Karsa ialah keinginan, kehendak, atau kar­sa pribadi untuk menghayati dan mengamalkan Pan­casila, seperti diungkapkan oleh Presiden Soeharto: “Yang kita janjikan pada diri sendiri adalah mengor­bankan kepentingan pribadi guna memenuhi kewajib­an sebagai makhluk sosial, yang didorong oleh ke­inginan untuk menghayati dan mengamalkan Panca­ sila. Menghayati dan mengamalkan sila-sila Pancasi­la oleh karsa pribadi itu marilah kita namakan ‘Pan­ca Karsa’.”