Pengertian pola pengembang sebab akibat pada teks Eksplanasi…..?
Pengertian pola pengembang sebab akibat pada teks ekplanasi ini maksdunya adalah teks ekplanasi memiliki paragraf – paragraf dimana sebab dan akibat tersebut adalah paragraf yang dikembangkan dari pola induktif dimana kalimat utamanya terletak di bagian akhir paragraf atau yang disebut juga kesimpulan.
Berdasarkan pola pemikiran tersebut , paragraf sebab akibat pada teks eksplanasi atau yg disebut dengan paragraf kausatif merupakan paragraf yang dimulai dgn fakta-fakta khusus sebagai sebab kemudian disimpulkan menjadi fakta umum pada bagian akhir kalimat yang disebut dengan akibat.