Pengertian ruang dan unteraksi antar ruang
Ruang adalah tempat di permukaan bumi, baik secara keseluruhan maupun hanya sebagian yang digunakan oleh makhluk hidup untuk tinggal. Ruang mencakupi berbagai hal diantaranya adalah udara, lapisan atmosfer
Interaksi antar ruang adalah cara mengelola ruang-ruang berdasarkan potensi dan permasalahannya dan keterkaitan suatu ruang dengan ruang-raung yang ada disekitarnya
Ruang adalah tempat di permukaan bumi, baik secara keseluruhan maupun hanya
sebagian yang digunakan oleh makhluk hidup untuk tinggal. Ruang tidak
hanya sebatas udara yang bersentuhan dengan permukaan bumi, tetapi juga
lapisan atmosfer terbawah yang memengaruhi permukaan bumi. Ruang juga
mencakup perairan yang ada di permukaan bumi (laut, sungai, dan danau) dan
di bawah permukaan bumi (air tanah) sampai kedalaman tertentu. Ruang juga
mencakup lapisan tanah dan batuan sampai pada lapisan tertentu yang menjadi
sumber daya bagi kehidupan. Berbagai organisme atau makhluk hidup juga
merupakan bagian dari ruang.