Penggunaan kontak pada kontaktor magnet yang terhubung langsung dengan motor listrik adalah?

Posted on

Penggunaan kontak pada kontaktor magnet yang terhubung langsung dengan motor listrik adalah?

Jawaban Terkonfirmasi

Penggunaan kontak pada kontaktor magnet yang terhubung langsung dengan motor listrik adalah sakelar magnet. Sakelar magnet bekerja berdasarkan kemagnetan. Kontraktor magnet memiliki kemampuan mengalirkan arus dan memutuskan arus dalam keadaan kerja normal.

Penjelasan

Kontraktor magnet dibedakan menjadi dua jenis yaitu :

  1. Kontraktor magnet arus searah (DC)
  2. Kontraktor magnet arus bolak balik (AC)

Pelajari lebih lanjut materi tentang kontraktor magnet pada brainly.co.id/tugas/22585381

#BelajarBersamaBrainly