Penjual roti mengunjungi toko laris setiap 4 hr sekali.penjual rokok setiap 7 hr sekali.dan penjual gas elpiji setiap 12 hr sekali.setiap brp hr penjual roti,rokok,&gas elpiji mengunjungi toko laris bersama sama?
Jawab:
apenjual roti, rokok dan gas elpiji mengunjungi toko laris bersama-sama dalam 84 hari
Penjelasan dengan langkah-langkah:
Diketahui :
Penjual roti 4hari sekali
Penjual rokok 7hari sekali
Penjual gas elpiji 12hari sekali
Ditanya : Berapa hari penjual roti, rokok dan gas elpiji mengunjungi toko laris bersama-sama?
Dijawab :
Faktor dari :
4 = 2 x 2 = 2²
7 = 7
12 = 2 x 2 x 3 = 2² x 3
KPK = 2² x 3 x 7 = 84 hari
Mapel: Matematika
Kelas: 4
Materi: Kelipatan dan faktor bilangan
Kata Kunci: KPK
Kode soal: 2
Kode Kategorisasi :4.2.2
Soal diatas adalah salah satu soal mengenai faktor persekutua terbesar(Kpk)
jawab.
4=2×2
7=1×7
12=2×2×3
Kpk=2×2×3×7
=4×21
=84
jadi semua penjual datang setiap 84hari sekali atau setiap 2 bulan 2 bulan lebih 24hari
**maaf kalau salah**