Perbandingan antara banyak siswa laki-laki dengan banyak siswa perempuan dalam suatu kelas 6 / 5 jumlah siswa seluruhnya 33 Tentukan perbandingan antara banyak siswa perempuan dengan banyak siswa laki-laki
Banyak siswa perempuan
= 5/(5 + 6) . 33
= (5/11) . 33
= 15 siswa
Banyak siswa laki-laki
= 6/(5 + 6) . 33
= (6/11) . 33
= 18 siswa
Perbandingan siswa perempuan dan laki-laki
= 15 : 18
= 5 : 6
Mapel : Matematika
Kelas : 6
Materi : Bab 9 – Perbandingan Senilai dan Berbalik Nilai
Kata Kunci : perbandingan siswa
Kode Soal : 2
Kode Kategorisasi : 6.2.9