Perbandingan berbalik nilai tabel​

Posted on

Perbandingan berbalik nilai tabel​

Jawaban:

perbandingan berbalik nilai berlaku kebalikan dgn perbandingan senilai.

Penjelasan dengan langkah-langkah:

a.berdasarkan hasil kali dgn cara mengunakan penyelesaikan berdasarkan hasil yg didapat dari perkalian.

contoh:seorang peternak mempunyai persediaan makanan untuk 30 ekor kambing selama 15 hari jika peternak itu menjual 5 ekor kambing berapa persediaan makanan itu akan habis?

jawab:30 ekor kambing selama 15 hari dgn

(30-5)=25 ekor kambing selama y hari

30×15=25×(y)

450=25y

y=450

——

25

y=18 jadi untuk 25 ekor kambing persediaan makanan akan habis dalam 18 hari.