Perbandingan paling sederhana dari 80 : 64​

Posted on

Perbandingan paling sederhana dari 80 : 64​

Jawaban:

perbandingan dari 80:64 adalah 5:4

Penjelasan dengan langkah-langkah:

knp bisa manjadi 5:4

jawab:

80÷16=5

64÷16=4

jadi, perbandingan paling sederhana yang artinya perbandingan yang tidak bisa di bagi habis lagi dengan bilangan yang sama

perbandingan 5:4 sudah paling sederhana

jadi, perbandingan paling sederhana dari 80:64 adalah 5:4

semoga membantu:)

maaf kalau salah:)