Perbandingan uang Ana, Ani dan Nina adalah 4 : 3 : 5. Jumlah uang mereka semua adalah Rp 12.000.000,00 . Berapa jumlah uang Ana dan Ani ?

Posted on

Perbandingan uang Ana, Ani dan Nina adalah 4 : 3 : 5. Jumlah uang mereka semua adalah Rp 12.000.000,00 . Berapa jumlah uang Ana dan Ani ?

Ana = 4 / 4+3+5 × Rp12.000.000

= 4 / 12 × Rp12.000.000

= Rp4.000.000,00

Ani = 3 / 4+3+5 × Rp12.000.000

= 3 / 12 × Rp12.000.000

= Rp3.000.000,00

Jumlah = Rp4.000.000 + Rp3.000.000

= Rp7.000.000,00

Maaf kalo salah

Semoga bermanfaat

Jumlah Uang ana dan Ani

 = frac{jumlah : perb. : ana : dan : ani}{jumlah : semua : perb.} times jumlah : seluruh : uang \ \ = frac{4 + 3 }{4 + 3 + 5} times 12.000.000 \ \ = frac{7}{12} times 12.000.000 \ \ = Rp. : 7.000.000

.