Perbedaan gateway,acces point,router
Penjelasan:
Perbedaan utama antara Wireless Access Point dan Wireless Router terletak pada fungsi firewall (NAT) disamping fitur security. Pada umumnya wireless access point tidak mempunyai fitur NAT atau fitur firewall, akan tetapi wireless roter mempunyai fitur NAT firewall dan security lainnya.