Perbedaan gaya listrik dan gaya magnet
Medan Listrik:
1. Medan listrik timbul dari adanya tegangan.
2. Satuan medan listrik V/m
3. Medan listrik akan hadir walaupun peralatan dimatikan
4. Kuat medan akan berkurang dengan bertambahnya jarak dari sumber
5. Kebanyakan material bangun merupakan pelindung medan listrik.
Medan Magnet:
1. Medan magnet timbul dari arus yang mengalir.
2. Satuan medan magnet A/m, atau lebih umum dalam μT.
3. Medan magnet segera hadir begitu peralatan listrik di hidupkan dan arus mengalir.
4. Kuat medan akan berkurang.
5. Medan magnet tidak diperkuat oleh kebanyakan material.