perhatikan bungkus produk kemasan yang ada di di rumah masing-masing. cari informasi tentang nama pabrik atau perusahaan yang memproduksi barang tersebut. Tuliskan kata perusahaan tersebut berada. masing-masing 5 contoh
Jawaban:
1. Garam
PT.unichemcandi Indonesia
– Gresik
2. mie instan (Indomie)
PT.indofood cbp sukses makmur
– Jakarta
3. kecap Bango
PT.unilever Indonesia
– Cikarang Bekasi
4. Masako
PT.ainomoto Indonesia
– Mojokerto
5. minyak fortune
PT.sinar alam permai
– Banyuasin