Hitung luas permukaan bangun tersebut yang berbentuk trapesium !
Yg di atas 8Cm itu tulisan nya 7Cm
Perhatikan gambar bangun prisma dibawah ini !
Luas permukaan bangun prisma trapesium siku siku
Prisma adalah bangun ruang yang dibatasi oleh dua bidang yang berhadapan yang kongruen (sama dan sebangun), dan saling sejajar, serta bidang-bidang lain yang berpotongan menurut rusuk-rusuk yang sejajar.
Pemabahasan
Perhatikan gambar yang ada pada lampiran yang diberi nama Prisma trapesium ABCD EFGH
Diketahui :
AB = 16 cm
BF = 8 cm
EF = HG = 10 cm
BC = 20 cm
Ditanya :
luas permukaan bangun prisma trapesium siku siku ?
jawab :
Menentukan Panjang Sisi Miring AE
AE² = (AB – EF)² + BF²
= (16 – 10)² + 8²
= 6² + 8²
= 36 + 64
= 100
AE = √100
AE = 10 cm
Menentukan luas permukaan prisma trapesium
LP = 2 × L trapesium + (keliling × tinggi prisma)
= [2 × ¹/₂ × (AB + EF) × BF] + [(AB + BF + EF + AE) × BC]
= [2 × ¹/₂ × (16 + 10) × 8] cm² + [(16 + 8 + 10 + 10) × 20] cm²
= (26 × 8) cm² + (44 × 20) cm²
= 208 cm² + 880 cm²
= 1.088 cm²
Jadi luas permukaan bangun prisma trapesium siku siku adalah 1.088 cm²
————————————————————–
Pelajari lebih lanjut tentang bangun Ruang Sisi Datar
- Panjang EF = 8 cm, AB = 16 cm, AE = 15 cm, BC = 9cm. luas permukaan prisma trapesium siku-siku → brainly.co.id/tugas/7940653
- Prisma alasnya berbentuk trapesium sama kaki dengan panjang sisi-sisi 13 cm, 13cm,10cm,dan 20cm.jika tinggi prisma 20cm, luas permukaan → brainly.co.id/tugas/14604152
- Alas sebuah prisma berbentuk segitiga siku-siku dengan panjang sisi 12 cm, 5 cm dan 13 cm. Jika tinggi prisma adalah 20 cm. luas permukaan prisma tersebut. → brainly.co.id/tugas/14586640
- Diketahui sebuah prisma yang dibentuk oleh bidang-bidang sisi berupa: dua trapesium yang kongruen ABFE dan DCGH → brainly.co.id/tugas/15039758
- Volume limas T.ABCD → brainly.co.id/tugas/2567654
Detil Jawaban
Kelas : 8 SMP
Mapel : Matematika
Bab : 8 – Bangun Ruang Sisi Datar
Kode : 8.2.8
Kata kunci : Luas permukaan, prisma trapesium siku-siku
Semoga bermanfaat