Perhatikan gambar berikut!

Posted on

F₁ = 20 N F₂=15 N m F₂ Balok bermassa m berada pada lantai yang licin. Balok diberi 3 gaya seperti pada gambar. Supaya balok m tetap diam, berapakah besar gaya F3 yang harus diberikan?​

Perhatikan gambar berikut!

Perhatikan gambar berikut!

• Gaya dan Gerak

Resultan gaya

Agar balok tetap diam, maka ΣF = 0

ΣF = 0

20 N + 15 N – F₃ = 0

35 N – F₃ = 0

-F₃ = -35 N

F₃ = 35 N

Supaya balok tetap diam, maka besar F₃ adalah 35 N ke arah kiri