Gambar itu tersusun dari sebuah persegi panjang kecil dan sebuah persegi panjang besar.
Tentukan luas bagian yang diarsir.
_______cm2
Perhatikan gambar berikut.
Jawab:
29 cm²
Penjelasan dengan langkah-langkah:
luas persegi panjang besar
= 8 X 4 = 32 cm²
luas persegi panjang kecil
= 1 X 3 = 3 cm²
luas bagian yg diarsir
= 32 – 3 = 29 cm²