Perhatikan ilustrasi berikut! “Rini dan teman-temannya tergabung dalam komunitas penggemar anime dikotanya. Setiap mengikuti perkumpulan , mereka mengenakan kostum tokoh anime yang digemari. Mereka meniru gaya berpakaian , gaya rambut dan aksesori tokoh anime tersebut.” Interaksi sosial berdasarkan ilustrasi tersebut dikategorikan sebagai bentuk imitasi karena
Jawaban:
meniru, baik secara sikap, penampilan, gaya, cara bicara, dan lain sebagainya dari seseorang yang dikaguminya.
Penjelasan:
Imitasi sendiri merupakan salah satu proses interaksi sosial dimana terdapat tindakan meniru, baik secara sikap, penampilan, gaya, cara bicara, dan lain sebagainya dari seseorang yang dikaguminya.