Perhatikan pernyataan berikut berikan tanda benar atau salah dan berikan alasannya

Posted on

a. Bumi dan bulan bergerak mengelilingi matahari B.benda langit yang paling berpengaruh terhadap kehidupan di Bumi adalah matahari dan bulan​

Perhatikan pernyataan berikut berikan tanda benar atau salah dan berikan alasannya

Jawaban:

a.

Penjelasan:

alsannya bumi itu bulat, bulan menggelilingi bumi jadi satu bulan kalo bumi dan bulan menggelilingi matahari jadi 1 tahun

Jawaban:

a. Bumi dan bulan bergerak mengelilingi matahari (B)

b. Benda langit yang paling berpengaruh terhadap kehidupan di bumi adalah matahari dan bulan (B)

Penjelasan:

a. Bumi bergerak mengelilingi matahari menyebabkan pergantian siang dan malam serta pergantian musim di bumi. bulan selain bergerak mengelilingi matahari, bulan juga bergerak mengelilingi bumi, hal ini menyebabkan bulan bersinar pada malam hari, bentuk bulan mulai bulan sabit sampai bulat penuh (purnama)

b. Matahari berpengaruh sangat besar terhadap kehidupan di bumi, sinar matahari bermanfaat bagi tumbuhan, hewan dan manusia untuk kehidupannya. Bulan juga berpengaruh terhadap kehidupan di bumi, adanya peredaran bulan untuk penanggalan (kalender), bulan juga berpengaruh terhadap pasang dan surut air laut.