Perilaku yang seharusnya dilakukan ketika melihat teman berkelahi!jawab dengan poin poin ya​

Posted on

Perilaku yang seharusnya dilakukan ketika melihat teman berkelahi!jawab dengan poin poin ya​

Jawaban – Penjelasan:

Ketika kita melihat teman kita berkelahi , apa yang harus kita lakukan? Yang harus dilakukan adalah:

I. Menghentikan nya.

ketika teman kita berkelahi,pastinya akan ada kontak fisik satu sama lain. Sebelum kontak fisik itu mencederakan teman kita, lebih baik kita menghentikan nya.

II. Menegur nya.

Sesudah kita menghentikan mereka,kita harus menegur nya dengan baik. Supaya mereka tidak mengulangi perbuatan itu lagi.

III. Membawanya kepada guru.

Dan yang terakhir adalah membawa mereka kepada guru. Hal ini bertujuan supaya mereka diberikan arahan yang tepat , demi kebaikan mereka.

Detail Pembelajaran:

▪Mapel: PPKN

Tingkat: SDSMA

Kategori: Sikap

{huge{red{boxed{green{mathfrak{underline{Brainly :Diamond}}}}}}}

Jawaban:

Memisahkan nya dan segera menasehatinya agar tidak berkelahi lagi

Penjelasan:

jika kita melihat orang yang sedang berantem/berkelahi kita harus segera memisahkan nya dan menasehatinya

sukai membuat saya semangat lagii

Mksih