a. aliterasi
b. enjambemen
c. asonansi
d. alur
Peristiwa sambung-menyambungnya isi dua baris puisi yang berurutan disebut . . . .
Jawaban Terkonfirmasi
Peristiwa sambung-menyambungnya isi dua baris puisi yang berurutan disebut enjambemen
Pembahasan:
Dalam puisi, kita sering mendengar isi dua baris puisi yang berurutan, sambung-menyambung, hal tersebut dikenal dengan teknik enjambemen. Untuk menggunakan teknik tersebut, seorang penyair perlu mengelompokkan kata-kata tertentu pada baris yang berbeda tetapi mengandung satu kesatuan makna. Salah satu contoh puisi dengan teknik enjambemen adalah puisi karya W.S Rendra berikut:
……………..
Dan ia juga melihat
suatu pagi hari
di dekat sumur
gadis-gadis bercanda
sambil menumbuk jagung
menjadi maisena.
Pelajari lebih lanjut
- Materi mengenai puisi keindahan alam: brainly.co.id/tugas/23117473
- Materi mengenai alur cerita: brainly.co.id/tugas/23090550
Detil jawaban
- Kelas: 7
- Mapel: Bahasa Indonesia
- Bab: Keindahan
- Kode: 1
- Kata Kunci: puisi, syari