a. pernapasan perut
b. pernapasan dada
c. pernapasan diafragma
d. pernapasan rusuk
Pernapasan yang paling baik di dalam bernyanyi adalah …
SOAL :
Pernapasan yang paling baik di dalam bernyanyi adalah …..
Jawaban :
C. Pernapasan Diafragma
Penjelasan:
Pernapasan diafragma adalah jenis latihan pernapasan yang membantu memperkuat diafragma, otot penting yang membantu tubuh bernapas.
Pernapasan ini paling cocok untuk bernyanyi karena dapat mengambil napas sebanyak – banyaknya dan mengeluarkan secara perlahan – lahan dan teratur.
Dalam pernapasan diafragma udara ditarik sedalam mungkin dan disimpan dalam diafragma. Kemudian, udara dikeluarkan secara perlahan sewaktu bernyanyi.
SEMOGA MEMBANTU