Persamaan garis yang tegak lurus garis dengan persamaan x-5y=8 dan melalui titik P( -1,-4 ) adalah

Posted on

Persamaan garis yang tegak lurus garis dengan persamaan x-5y=8 dan melalui titik P( -1,-4 ) adalah

Jawaban:

x-5y=8 >> y = 1/5 x +8

maka m1 = 1/5

karena tegak lurus maka

m1 . m2 = -1

maka m2 = -5

sehingga prsamaan garis melalui P(-1,-4)

y – b = m (x-a)

y-(-4)=-5(x-(-1))

y+4=-5(x+1)

y=-5(x+1)-4

y=-5x-5-4

y=-5x-9

jadi persamaanya y=-5x-9