persegi panjang berikut di gambar dengan skala 1:200 pajang pada peta 10 cm. lebar pada peta 7 cm. berapakah panjang dan lebar sebenarya?dengan satuan M​

Posted on

persegi panjang berikut di gambar dengan skala 1:200 pajang pada peta 10 cm. lebar pada peta 7 cm. berapakah panjang dan lebar sebenarya?dengan satuan M​

Jawab:

Penjelasan dengan langkah-langkah:

Panjang sebenarnya

= 1/skala x panjang pada gambar

= 1/(1/200) x 10 cm

= 200 x 10 cm

= 2.000 cm

= 20 m

Lebar sebenarnya

= 1/skala x lebar pada gambar

= 1/(1/200) x 7 cm

= 200 x 7 cm

= 1.400 cm

= 14 m

Detail Jawaban

Kelas  7

Mapel 2 – Matematika

Bab  5 – Perbandingan Skala

Kode Kategorisasi :  7.2.5