Perselisihan antara raja henry viii dan paus klemens vii disebabkan
Jawaban:
Hal itu disebabkan karena terpikatnya Henry VIII pada kecantikan Anne Boleyn. Pada tahun 1529, penasihatnya, Kardinal Thomas Wolsey, menuduh Henry VIII telah mengkhianati gereja dengan mendahulukan kepentingan kerajaan daripada kepausan.