Pertanyaan:

Posted on

1. Apa isi imbauan pada iklan tersebut?

2. Termasuk jenis apa iklan tersebut?

3. Apa pendapatmu tentang arti istilah makanan sampah?

4. Mengapa disebut makanan sampah?

5. Apa yang termasuk dalam jenis makanan sampah dalam iklan tersebut?

6. Apa pengertian makanan sehat menurutmu?

7. Apa saja contoh makanan sehat dalam iklan tersebut?

8. Apa bahaya makanan sampah bagi organ pencernaan?

9. Apa saja contoh penyakit pada organ pencernaan?

Syarat menjawab:
1. ❌tidak boleh asal asalan.
2. ❌tidak boleh mau pointnya aj.
3. ✅ Jawab dengan Bener.

Pertanyaan:

Pertanyaan:

Jawaban

1. Menjaga kesehatan pencernaan dengan cara makan makan sehat dan tidak makan makanan yang tidak sehat

2. Jenis iklan diatas adalah Iklan Layanan masyarakat

3. Menurut saya, makanan sampah yang ada di iklan tersebut mempunyai istilah makanan yang tidak sehat dan dapat menyebabkan munculnya penyakit pencernaan

4. Menurut saya, karena makanan tersebut dapat menyebabkan munculnya penyakit pencernaan

5. Yang termasuk makanan sampah di iklan tersebut adalah Pizza, Donat, Burger, Soda, Kentang goreng, Hot dog,dan Ayam goreng

6. Menurut saya makanan sehat adalah makan yang dapat menyehatkan badan dan tidak menimbulkan penyakit

7. Contoh makanan sehat di iklan tersebut adalah Nasi, Buah-buahan, Sayuran, Ikan goreng, dan Susu

8. Dapat menimbulkan penyakit sistem pencernaan

9. Maag, Diare, Gastritis, Sembelit, Radang usus buntu, Cacingan, Dan masih banyak lagi

*Haduh capek ngetiknya…

Mohon maaf jika jawaban saya salah dan semoga membantu ^^

Quest ??

1. Apa isi imbauan pada iklan tersebut?

2. Termasuk jenis apa iklan tersebut?

3. Apa pendapatmu tentang arti istilah makanan sampah?

4. Mengapa disebut makanan sampah?

5. Apa yang termasuk dalam jenis makanan sampah dalam iklan tersebut?

6. Apa pengertian makanan sehat menurutmu?

7. Apa saja contoh makanan sehat dalam iklan tersebut?

8. Apa bahaya makanan sampah bagi organ pencernaan?

9. Apa saja contoh penyakit pada organ pencernaan?

Answer !!

1.) Kalau kita tidak boleh makan sembarang atau akan menyebabkan penyakit di sistem percernaan kita

2.) Iklan kesehatan

3.) Makan sampah berarti Makan itu tidak sehat untuk tubuh kita (Kurang gizi Kurang protein kurang menyehatkan tubuh)

4.) makan sampah yang kerap direndahkan dan dirundung karena nggak bergizi dan tidak bisa membantu menyumbang nutrisi baik ke tubuh.

5.) Makan kaleng,makan Fast Food,Soda

6.) Makanan sehat adalah makanan yang seharusnya mengandung beragam nutrisi yang dibutuhkan oleh tubuh.

7.) Buah buahan,sayuran,ikan,Tahu dan tempe

8.) Mengganggu pencernaan

Junk food menyebabkan masalah pencernaan seperti gastroesophageal reflux disease (GERD) dan irritable bowel syndrome (IBS). Junk food juga menyebabkan masalah pencernaan lainnya, seperti sembelit dan kembung

9.) Diare,Mag,Sembelit,Radang usus buntu

<<>>DONE Kak