Perubahan kimia itu apa saja?sebutkan!
Ciri-ciri perubahan kimia:
- Terbentuk zat baru yang dihasilkan
- Selain perubahan fisik, juga terjadi perubahan susunan molekulnya
- Sifat partikel zat berbeda dengan sebelumnya
- Bersifat ireversibel atau tidak dapat kembali ke bentuk sebelumnya
Contoh perubahan kimia:
- kertas dibakar menjadi abu
- besi berkarat
- kayu yg dibakar menjadi arang
- makanan yg membusuk
semoga dapat membantu^^