Pihak yang melakukan kegiatan ekonomi disebut
Jawaban:
Pelaku ekonomi
Penjelasan:
Pelaku ekonomi adalah individu atau lembaga yang terlibat dalam proses kegiatan ekonomi. Kegiatan tersebut baik produksi, distribusi, maupun konsumsi.
Ekonomi adalah ilmu sosial yang mempelajari aktivitas manusia yang berhubungan dengan produksi, distribusi, dan konsumsi terhadap barang dan jasa.
Detail jawaban
Kls: V,Vl
Mapel: IPS
Kategori: kegiatan ekonomi
Kata kunci; pelaku ekonomi