Pilihlah tiga orang tokoh bangsa dan pendiri Negara Indonesia anggota BPUPKI atau anggota PPKI. Selanjutnya tuliskan apa yang dapat kalian teladani dari sikap dan perilaku ketiga tokoh tersebut!

Posted on

JAWABAN HARUS PANJANG TERIMAKASIH​

Pilihlah tiga orang tokoh bangsa dan pendiri Negara Indonesia anggota BPUPKI atau anggota PPKI. Selanjutnya tuliskan apa yang dapat kalian teladani dari sikap dan perilaku ketiga tokoh tersebut!

Jawaban:

Berikut ini adalah tiga tokoh bangsa yang merupakan pendiri Bangsa Indonesia yang dahulu pernah menjadi anggota BPUPKI dan PPKI:

SOEKARNO

MOHAMMAD HATTA

M. YAMIN

» Pembahasan

Adapun sikap dan perilaku yang bisa diteladani dari masing-masing tokoh di atas antara lain sebagai berikut:

Teladan SOEKARNO:

Kecerdasan dan kepandaiannya dalam berorganisasi

Kemampuannya dalam berorasi dab bernegoisasi

Berani dan menjadi yang terdepan dalam memperjuangkan kemerdekaan Indonesia

Sikap rela berkorban, cinta tanah air, mengutamakan kepentingan bangsa.

Teladan sikap dan perilaku Mohammad Hatta:

Gemar membaca buku sehingga menjadi pribadi yang cerdas

Tidak meninggalkan pelajaran agama, religius dan selalu takut akan Allah

Sopan, santun, lembut namun juga tegas

Senantiasa memperjuangkan kepentingan bangsa, tidak mementingkan diri sendiri, cinta tanah air, patriotik.

Dan lain sebagainya.

Teladan sikap dan perilaku M. Yamin:

Cerdas, kemauan belajar tinggi.

Pikirannya kreatif dan senang sekali dengan sejarah, sastra sekaligus ilmu politik.

Sama seperti pendiri bangsa lainnya, ia juga jelas cinta tanah air, berkorban demi kemerdekaan bangsa, patriotik, berani dalam kebenaran.

Dan lain sebagainya.

Penjelasan:

semoga membantu maaf kalo salah