-apa yang disebut dengan kuantitas penduduk?
-apa yang disebut dengan kualitas penduduk?
-sebutkan unsur-unsurnya!
-apa yang disebut dengan pertumbuhan penduduk?
-sebutkan macam-macam pertumbuhan penduduk!
Plisn buat besok!
Kuantitas penduduk: Jumlah penduduk di suatu daerah dalam kurun waktu tertentu
Kulaitas penduduk: Berhubungan dengan sumber daya manusia suatu penduduk dalam suatu wilayah pada kurun waktu tertentu menyangkut tingkat pendidikan, karakter, kepribadian, keterampilan, sikap dan profesionalitas.
Unsur-unsur:
a. Kelahiran (natalitas)
b. Kematian (mortalitas)
c. Migrasi (perpindahan)
Macam-macam pertumbuhan penduduk: Pertumbuhan Penduduk Alami, Pertumbuhan Penduduk Migrasi, Pertumbuhan Penduduk Total.
Pertumbuham penduduk adalah perubahan populasi sewaktu-waktu, dan dapat dihitung sebagai perubahan dalam jumlah individu dalam sebuah populasi menggunakan "per waktu unit" untuk pengukuran