Pliss jawab dong kak​

Posted on

Pliss jawab dong kak​

Pliss jawab dong kak​

Jawaban:

1. Sudut pandang orang kedua

2. Balai desa

3. Berdesakan

4. Cerpen atau cerita pendek merupakan prosa fiksi yang menceritakan tentang suatu peristiwa yang dialami oleh tokoh utama. Seperti namanya, cerpen lebih sederhana daripada novel.

Cerpen termasuk dalam sastra populer. Karya sastra ini terdiri dari satu inti kejadian yang dikemas dengan cerita yang padat. Satu cerpen akan habis dibaca dalam sekali duduk saja.

Ciri-ciri Cerpen

Unsur-unsur Intrinsik Cerpen

1. Ceritanya fiktif atau rekaan

2. Fokus pada satu aspek cerita

3. Mengungkapkan masalah yang penting saja

4. Menyajikan peristiwa dengan cermat dan jelas

5. Ceritanya pendek atau singkat

6. Menggunakan bahasa yang tajam, sugestif, dan provokatif atau menarik perhatian

7. Tokoh yang ditampilkan terbatas sekitar 1-3 orang saja

5. Nilai dalam cerpen adalah sesuatu yang dapat diambil atau dipetik dari cerpen yang bersifat edukatif, menambah pengetahuan, memberikan hiburan, atau yang dapat memanusiakan manusia sehingga berguna bagi manusia dalam kehidupan seharihari.

Nilai-nilai yang terkandung dalam cerpen, antara lain dapat dikemukakan sebagai berikut.

1. Nilai moral, yaitu nilai yang berkaitan dengan akhlak/budi pekerti/susila atau baik buruk tingkah laku.

2. Nilai sosial/kemasyarakatan, yaitu nilai yang berkaitan dengan norma yang berada di dalam masyarakat.

3. Nilai religius/keagamaan, yaitu nilai yang berkaitan dengan tuntutan beragama.

4. Nilai pendidikan/edukasi, yaitu nilai yang berkaitan dengan pengubahan tingkah laku dari baik ke buruk

(pengajaran).

5. Nilai estetis/keindahan, yaitu nilai yang berkaitan dengan hal-hal yang menarik/menyenangkan (rasa

seni).

6. Nilai etika, yaitu nilai yang berkaitan dengan sopan santun dalam kehidupan.

7. Nilai politis, yaitu nilai yang berkaitan dengan pemerintahan.

8. Nilai budaya, yaitu nilai yang berkaitan dengan adat istiadat.

9. Nilai kemanusiaan, yaitu nilai yang berhubungan dengan sifat-sifat manusia. Nilai-nilai ini ada yang bersifat ideologis, politis, ekonomis, sosiologis, budaya, edukatif, humoris, dan sebagainya.