Potensi alam dan kondisi geografis setiap daerah di Indonesia berbeda-beda akibatnya tidak setiap daerah mampu menghasilkan barang yang dibutuhkan oleh masyarakat setempat untuk mengatasi hal tersebut aktivitas ekonomi yang dilakukan oleh masyarakat setempat adalah
Jawaban:
melakukan perdagangan antar daerah