Produksi kain pada tahun 2018 memerlukan kapas sebanyak 350.000kg, dimana harga kapas dari petani sekitar Rp. 20.000/kg. Sebanyak 200 orang yang dipekerjakan di pabrik dengan gaji sebesar Rp. 1.500.000/orang. Tentukan berapa biaya total dalam produksi kain pada tahun 2018? menggunakan rumus

Posted on

Produksi kain pada tahun 2018 memerlukan kapas sebanyak 350.000kg, dimana harga kapas dari petani sekitar Rp. 20.000/kg. Sebanyak 200 orang yang dipekerjakan di pabrik dengan gaji sebesar Rp. 1.500.000/orang. Tentukan berapa biaya total dalam produksi kain pada tahun 2018? menggunakan rumus

Jawaban:

Rp7.300.000.000

Penjelasan:

Biaya bahan produksi:

350.000 x 20.000 = 7.000.000.000

Biaya gaji karyawan:

200 x 1.500.000 = 300.000.000

Biaya total produksi:

Rp7.300.000.000