Proses lahirnya supersemar
Supersemar adalah satu hari bersejarah di Indonesia yang terjadi pada tanggal 11 Maret. Hari ini disebut bersejarah karena pada hari inilah presiden pertama Indonesia Ir.Sukarno mengirimkan surat kepada Jenderal Suharto yang sekaligus menjadi akhir dari masa jabatan Ir.sukarno sebagai presiden RI