Q

Posted on

Ank– • • • •

Hiyako membeli boneka pikky(bintang) dimall, setelah pulang, boneka itu di taruh dikasur Hiyako, kasur itu berbentuk persegi panjang, memilki panjang 25 cm dan lebar 14 cm. Berapakah Keliling dan Luasnya?
__________
»Dijawab –w–
»Pake cara
»No ngasal

Have a great time doing it!! 😀

Nt: Anko di ban ._​

Q

Keliling dan Luas tersebut adalah 78 cm dan 350 cm sf^2

Pendahuluan :

Bangun ruang merupakan bangunan yang memiliki beberapa sisinya. Bangun ruang disebut dengan "Tiga dimensi", Bangun Tiga dimensi memiliki ukuran benda yang berbeda-beda, Yaitu Lebar, Tinggi, Dan Volume.

Pembahasan :

Diketahui :

Hiyako membeli boneka pikky(bintang) dimall, setelah pulang, boneka itu di taruh dikasur Hiyako, kasur itu berbentuk persegi panjang, memilki panjang 25 cm dan lebar 14 cm.

Ditanya :

K = …?

L = …?

Dijawab :

Rumus Keliling persegi panjang adalah 2 × (p + l), Sehingga :

K = 2 × (p + l)

K = 2 × (25 + 14)

K = 2 × 39

K = 78 cm

Rumus Luas persegi panjang adalah p × l, Sehingga :

L = p × l

L = 25 × 14

L = 350 cm sf {}^{2}

Kesimpulan :

Keliling dan Luas tersebut adalah 78 cm dan 350 cm sf^2

Pelajari lebih lanjut :

  1. brainly.co.id/tugas/50504551
  2. brainly.co.id/tugas/2634064
  3. brainly.co.id/tugas/13899824
  4. brainly.co.id/tugas/38108246
  5. brainly.co.id/tugas/21122851
  6. brainly.co.id/tugas/36190948
  7. brainly.co.id/tugas/50502659

Detail Jawaban :

  • Kelas : 5
  • Materi : Bangun ruang
  • Kode soal : 2
  • Kategori : Keliling dan Luas
  • Kategorisasi : 5.2.4
  • Kata kunci : Keliling dan Luas jika diketahui panjang 25 cm dan lebar 14 cm.
  • Mapel : Matematika

YuuZzonn

Jawaban:

Keliling = 78 cm

Luas = 350 cm²

Penjelasan dengan langkah-langkah:

• Keliling persegi panjang

= 2 x ( p + l )

= 2 x ( 25 + 14 )

= 2 x 39

= 78 cm

• Luas persegi panjang

= p x l

= 25 x 14

= 350 cm²

Ket :

p = panjang

l = lebar

Semoga dapat membantu

dan mohon maaf bila salah