Q

Posted on

 frac{14}{4}  + frac{7}{8}  =
__________
»Dijawab –w–
»Pake cara
»No ngasal

Have a great time doing it!! 😀

Nt: Saya nda dikasih undangan ._​

Q

Q

Hasil dari adalah  sf frac{14}{4} + frac{7}{8} adalah  sf 4 frac{3}{8}

Pendahuluan :

Bilangan pecahan merupakan salah satu bagian dari Pembilang dan penyebut. Bentuk umum yang Diketahui adalah a/b. Pembilang bagian dari a, Sedangkan penyebut bagian dari b. Nama-nama Bilangan pecahan ada banyak. Misalnya, Pecahan desimal, Pecahan senilai, Pecahan sederhana, Pecahan persen, Pecahan biasa atau hal lainnya.

Pembahasan :

 sffrac{14}{4} + frac{7}{8}

 sf = frac{14}{4} + frac{7}{8}

 sf = frac{14 div 2}{4 div 2} + frac{7}{8}

 sf = frac{7}{2} + frac{7}{8}

 sf = frac{7 times 4}{2 times 4} + frac{7}{8}

 sf = frac{28}{8} + frac{7}{8}

 sf = frac{35}{8}

 sf = 4 frac{3}{8}

Kesimpulan :

1. Jadi, Hasil dari adalah  sf frac{14}{4} + frac{7}{8} adalah  sf 4 frac{3}{8}

Pelajari lebih lanjut :

Berikut ini yang bisa kamu ketahui Tentang Bilangan Pecahan :

  1. brainly.co.id/tugas/31632575
  2. brainly.co.id/tugas/4074141
  3. brainly.co.id/tugas/38698185
  4. brainly.co.id/tugas/11557982
  5. brainly.co.id/tugas/44086379

Detail Jawaban :

  • Kelas : 5
  • Materi : Pecahan
  • Kode soal : 2
  • Kategori : Bilangan Pecahan
  • Kategorisasi : 5.2.5
  • Kata kunci : Hasil dari adalah  sf frac{14}{4} + frac{7}{8}
  • Mapel : Matematika

YuuZzonn

14/4 + 7/8

7/2 + 7/8

7 × 4/ 2 × 4 + 7/8

28 + 7/ 8

35/8

= 4 ⅜

~Opung~